Menjelang Ramadhan, Warga Bejijong menerima vaksin booster

12 April 2022
Administrator
Dibaca 59 Kali
Menjelang Ramadhan, Warga Bejijong menerima vaksin booster

Pada hari sabtu malam sekitar pukul 20.00 tanggal 9 April 2022 di rumah kades bejijong, kegiatan yang dilakukan yaitu vaksinasi dosis 1, vaksinasi dosis 2 dan vaksinasi dosis booster, dengan jenis vaksin Astra Zeneca. Vaksinasi digunakan untuk memperkuat kekebalan tubuh sedangkan booster adalah dosis vaksin tambahan yang diberikan untuk memepertahankan kekebalan setelah suntikan sebelumnya.  Sebelumnya sudah mengumpulkan berkas – berkas yakni mengumpulkan foto copy 1 lembar , untuk warga yang mengikuti vaksin booster diharuskan melampirkan kartu vaksinasi yang kedua.